Tuesday, June 22, 2010

'Duo Keong Racun' Bikin Geli Pemirsa YouTube

Pernahkah mendengar duo Moymoy palaboy yang beberapa waktu lalu sempat naik daun di YouTube karena kelebayannya? Nah, baru-baru ini muncul 'artis' lokal serupa berwajah lumayan manis.

Sinta and Jojo adalah nama duo yang tampak ingin mengikuti kesuksesan Moymoy Palaboy. Duo dara manis berwajah cantik ini langsung naik daun dengan lagu Keong Racun yang menyebar di YouTube.

Source

No comments:

Post a Comment