Sunday, June 20, 2010

Sopir Epilepsi, 43 Orang Korban

Setidaknya 43 peserta jalan santai bersama Megawati Soekarnoputri, dalam rangka Bulan Bung Karno, terserempet mobil Toyota Avanza berwarna perak yang melaju tak terkendali di Senayan, Minggu (20/6/2010).

Ke-43 korban tersebut sempat dirawat di RS Mintohardjo, Jakarta.

Source

No comments:

Post a Comment